STEREO C.M.

TATA RUANG : TEORI, INFORMASI, DAN OPINI

Friday, September 23, 2016

TUTORIAL SIG : OVERLAY PETA

    SIG atau Sistem Informasi adalah adalh suatu bentuk pengolahan data spasial. Pengolahan data data spasial yang telah didapat baik itu berupa peta, tabel, maupun gambar. Tutorial ini akan menampilkan cara overlay peta dengan menggunakan program ArcGIS 9.3.
Pemberian Nilai
Sebelum memasuki tahapan overlay peta, harus member nilai pada tiap layer yang akan di overlaykan, yaitu klik kanan pada layer yang akan di beri nilai lalu pilih open attribute table
 Tutorial SIG : Overlay Peta

Setelah membuka attribute table, klik option yang ada di kanan bawah, lalu klik add field untuk menambah kolom scoring yang akan di beri nilai
 Tutorial SIG : Overlay Peta

Setelah itu, pemberian nama dan tipe data untuk kolom yang akan di isi. Data yang dimaksud dapat berupa text dan angka.
 Tutorial SIG : Overlay Peta

Setelah itu, klik option pada kanan bawah pilih select by attributes untuk memilih data berdasarkan criteria tertentu
 Tutorial SIG : Overlay Peta

Setelah, klik kanan pada kolom skor lalu pilih field calculator untuk masukan nilai pada kolom yang sudah dikelompokan dari select by attributes
 Tutorial SIG : Overlay Peta

Overlay
Setelah pemberian nilai sudah selesai, maka tahap overlay peta dapat dilakukan.
Pertama – tama buka arc toolbox pilih menu analysis tools klik overlay banyak pilihan dalam menu overlay tetapi kami disini menggunakan intersect
 Tutorial SIG : Overlay Peta

Pilih layer peta dasar yang ingin dioverlay  contoh : peta jenis tanah, curah hujan, dan kelerengan setelah itu klik ok
Tutorial SIG : Overlay Peta

Setelah dioverlaykan, klik kanan pada layer hasil overlay pilih open attribute table,  klik option yang ada di kanan bawah, lalu klik add field untuk menambah kolom jumlah skor dari keseluruhan layar yang di overlay.
 Tutorial SIG : Overlay Peta

Langkah selanjutnya setelah total keseluruhan skor didapatkan kita mengklasifikasikan fungsi kawasan berdasarkan metode yang kita gunakan. Disini kami menggunakan metode SK MENTAN dan USDA , dengan cara yang di lakukan pada saat pemberian scoring di atas.

No comments:

Post a Comment